Merancang Strategi Pertumbuhan Sekolah Swasta: Narasumber Leader Sharing Pimpinan Yayasan Annadzir

Hari Ahad, 21 Desember 2025 yang lalu, bertempat di sebuah resort di Bogor menjadi ruang perjumpaan gagasan bagi para pimpinan Sekolah Islam Terpadu di bawah naungan Yayasan Annadzir, Serang–Banten. Di kota yang tenang ini, rangkaian Rapat Kerja Pimpinan (Rakerpim) Semester Genap Tahun Ajaran 2025/2026 resmi dibuka melalui sebuah forum diskusi yang dirancang tidak biasa. Alih-alih … Read more

Contoh Implementasi Design Thinking dalam Konteks Sekolah

Contoh Kasus: Menurunnya Motivasi Belajar Siswa di Kelas Menengah Konteks Masalah Sebuah sekolah menengah swasta mulai melihat penurunan motivasi belajar siswa kelas IX. Siswa tampak pasif, jarang bertanya, dan sering mengeluh bahwa pelajaran terasa membosankan atau “tidak nyambung dengan kehidupan nyata.” Guru pun frustrasi, merasa sudah mengajar sebaik mungkin, namun hasilnya tidak sesuai harapan. Inilah … Read more

Part 6. Belajar Formulasi Strategi dari Kasus Unilever: Kunci Keberhasilan Manajemen Strategis Global

Disclaimer : Laman ini hanya untuk keperluan pembelajaran kuliah strategic management. Akan lebih baik jika membaca terurut untuk mendapatkan konteksnya lebih lengkap, atau sesuai kebutuhan Anda. Selamat membaca. == Meta Description:Bagaimana Unilever bisa bertahan sebagai raksasa global selama lebih dari satu abad? Artikel ini mengulas strategi bisnis Unilever dan mengaitkannya dengan teori formulasi strategi dari Fred R. … Read more

Merancang Strategi Digital Marketing Sekolah Swasta

Berikut merupakan ringkasan pengantar materi yang pernah saya bawakan sebelumnya tentang “Merancang Strategi Digital Marketing untuk Sekolah Swasta”. Materi ini menyajikan sekaligus menjawab tiga pertanyaan penting : (1) Mengapa perlu melihat (lagi) dinamika dan tantangan sekolah swasta ?. (2) Apa saja yang sedang tren dalam Digital Marketing ?. (3) Bagaimana merancang strategi digital marketing sekolah … Read more

Part 5 (lanjutan). EFE Matrix: Cara Sistematis Menilai Faktor Eksternal

Disclaimer : Laman ini hanya untuk keperluan pembelajaran kuliah strategic management. Akan lebih baik jika membaca terurut untuk mendapatkan konteksnya lebih lengkap, atau sesuai kebutuhan Anda. Selamat membaca. Setelah mahasiswa memahami konsep analisis eksternal organisasi menurut Fred R. David, langkah berikutnya adalah mengubah hasil analisis tersebut menjadi bentuk kuantitatif dan terukur. Inilah fungsi dari EFE Matrix atau … Read more

Part 5. Memahami Analisis Eksternal Organisasi

Disclaimer : Laman ini hanya untuk keperluan pembelajaran kuliah strategic management. Akan lebih baik jika membaca terurut untuk mendapatkan konteksnya lebih lengkap, atau sesuai kebutuhan Anda. Selamat membaca. Studi Kasus : Michelin Michelin adalah produsen ban besar yang berkantor pusat di Clermont-Ferrand, wilayah Auvergne, Prancis. Rival utamanya adalah Bridgestone. Michelin memiliki merek BFGoodrich, Kleber, Riken, Komoran, dan … Read more

Part 4. (Lanjutan) Studi Kasus Penilaian Faktor Internal

Disclaimer : Laman ini hanya untuk keperluan pembelajaran kuliah strategic management. Adapun contoh sekolahnya adalah fiktif belaka, tidak mencerminkan suatu lembaga/institusi manapun. Studi Kasus: Sekolah Swasta Nusantara Mandiri Sekolah Swasta Nusantara Mandiri adalah sekolah menengah berbasis Islam yang memiliki reputasi baik di daerah perkotaan. Sekolah ini dikenal memiliki guru berpengalaman dan loyal, serta kurikulum integratif … Read more

Part 4. Mengenali Daya Saing dari Dalam dengan Analisis Internal Organisasi

Catatan : Artikel ini disusun dalam rangka untuk memenuhi series materi kuliah Strategic Management. Jika Anda berminat mengikuti secara runtut, sila menuju kategori Strategic Management. == A. Pemantik berpikir. Bagaimana menurutmu ? Mengapa ada sekolah yang cepat beradaptasi dengan perubahan zaman, sementara yang lain tampak berjalan di tempat? Apakah keberhasilan sekolah ditentukan oleh faktor eksternal seperti kebijakan … Read more

Growth Mindset For Teacher : Sesi Pertama

Catatan : Artikel ini disusun dalam rangka untuk memenuhi series pelatihan Growth Mindset For Teacher. Jika Anda berminat mengikuti secara runtut, sila menuju kategori Growth Mindset == “Sebagai Pendidik, pernah nggak, saat mengajar di kelas, kita mendengar siswa bergumam: ‘Pak, saya memang nggak bisa setting jaringan’, atau ‘Bu, dari dulu saya nggak berbakat di komputer’?” … Read more

Part 3. Visi, Misi, dan Tujuan Strategis Organisasi

Catatan : Artikel ini disusun dalam rangka untuk memenuhi series materi kuliah Strategic Management. Jika Anda berminat mengikuti secara runtut, sila menuju kategori Strategic Management. == Pengantar Visi, misi, dan tujuan strategis merupakan fondasi utama dalam proses manajemen strategis. Ketiganya berfungsi sebagai penentu arah, identitas, serta kompas bagi setiap keputusan organisasi. Menurut Fred R. David … Read more